Sejarah Lamleupung



Asal usul nama Lamleupung diambil setelah masa kerajaan Iskandar Muda. Sebenarnya nama Lamleupung ialah Lamleuplung, Lam artinya dalam wilayah, leu artinya banyak (sering), plung artinya berlari. Lamleuplung dalam arti yang lebih luas merupakan nama yang diambil dari kisah, dimana pada saat itu di gampong ada binatang buas dan ketika itu banyak masyarakat ketakutan dan berlarian. Nama itu sekarang berubah menjadi Lamleupung karena pada saat itu banyak masyarakat belum teliti dalam penulisan, sehingga terjadilah perubahan nama menjadi Lamleupung seperti yang dikenal sekarang. Lamleupung terbagi 4 (empat) dusun yaitu: Makam Cot Raja, Lamkuta, Pahlawan dan Lampucok.




Lamleupung

Alamat
Jln Banda Aceh - Medan Km. 32 Lamleupung, Kecamatan Kuta Cot Glie, Kabupaten Aceh Besar
Phone
Telp. 0651 - 7554635, Fax. 0651 - 7554636
Email
[email protected]
Website
lamleupung.sigapaceh.id

Kontak Kami

Silahkan Kirim Tanggapan Anda Mengenai Website ini atau Sistem Kami Saat Ini.

Total Pengunjung

21.442